Wantimpres Kunjungi MBS

MBS Trenggalek baru saja menerima kunjungan seorang tokoh nasional (jum’at, 20/10). Adalah Prof. Dr. Abdul Malik Fadjar, M.Sc. yang mer...
Wantimpres Kunjungi MBS
MBS Trenggalek baru saja menerima kunjungan seorang tokoh nasional (jum’at, 20/10). Adalah Prof. Dr. Abdul Malik Fadjar, M.Sc. yang merupakan salah satu anggota Dewan Pertimbangan (wantimpres) Presiden Republik Indonesia yang sengaja diundang oleh PDM Trenggalek untuk meninjau MBS Trenggalek setelah selesai melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Trenggalek.

Momen istimewa tersebut dimanfaatkan oleh para stake holder MBS Trenggalek untuk berdiskusi mengenai progress pembangunan MBS. Secara singkat Prof. Malik menyampaikan apresiasi tinggi atas berdirinya MBS Trenggalek sebagai salah satu amal usaha baru PDM Trenggalek, terlebih adalah Pondok pesantren. “bagus, maju terus” tutur beliau. Selain itu Mantan Menteri Pendidikan tahun 2001-2004 itu juga berpesan kepada para jajaran pengurus MBS, bahwa untuk menjadikan MBS besar dan berkualitas maka para pengurus harus memiliki ruhul ikhlas dan ruhul jihad. “tidak ada cara lain untuk menjadikan MBS ini besar, keculai para stake holder MBS memiliki jiwa petarung yang didasari ruhul ikhlas dan ruhul jihad” pesannya.

Sebelum meninggalkan MBS Trenggalek untuk bertolak ke Malang, Prof. Malik memberikan  support secara materi berupa sumbangan dana senilai 5 juta rupiah. “manfaatkan dengan sebaik-baiknya” pungkasnya.

“Salah satu contoh, adalah UMM. UMM dulu kecil, belum sebesarsekarang ini, bahkan hampir mati. Namun berkat kerja keras pada pengurus, Alhamdulillah atas ridho Allah, UMM bisa seperti sekarang ini” cerita pria berusia 78 tahun ini.

COMMENTS

Name

Aksi,77,Artikel Pendidikan,11,Informasi,38,Kabar Persyarikatan,26,Kajian,30,Prestasi,28,Tahukah Kamu?,21,
ltr
item
MBS TRENGGALEK: Wantimpres Kunjungi MBS
Wantimpres Kunjungi MBS
https://2.bp.blogspot.com/-LHbD1eEE-rM/WwPGiVmoRwI/AAAAAAAABCQ/g1_tbe6xvVkFE9pUCjrSEhaX3d8NPS5nACLcBGAs/s1600/Watimpres%2BKunjungi%2BMBS.jpeg
https://2.bp.blogspot.com/-LHbD1eEE-rM/WwPGiVmoRwI/AAAAAAAABCQ/g1_tbe6xvVkFE9pUCjrSEhaX3d8NPS5nACLcBGAs/s72-c/Watimpres%2BKunjungi%2BMBS.jpeg
MBS TRENGGALEK
https://www.mbsmu.com/2017/10/wantimpres-kunjungi-mbs.html
https://www.mbsmu.com/
https://www.mbsmu.com/
https://www.mbsmu.com/2017/10/wantimpres-kunjungi-mbs.html
true
120059883317363549
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content